Rabu, 26 Agustus 2020

Cara kerja mesin mobil 





Sewaktu mobil dinyalakan pakai kunci. Inilah yang sebenarnya terjadi pada mobil. Ketika dirinci kira-kira begini :

·            Untuk dapat beroperasi secara continue perangkat berikut haruslah bekerja berbarengan.

1.       Pompa bahan bakar : untuk mensupply bahan bakar ke ruang bakar

Downstream dari pompa bahan bakar adalah injector. Yang akan mengontrol jumlah bahan bakar yang masuk ke ruang bakar, serta merubah dari liquid mjd spray untuk pembakaran yang lebih sempurna.

2.       Air intake akan mensuplay udara ke ruang bakar, bila tanpa menekan pedal gas, yang akan bekerja adalah system idle.

3.       Untuk pengapian final elementnya adalah busi. Upstreamnya adalah igniter yang akan disuply energi listrik dari AKI (Battery) dan dikendalikan oleh ECU.

 

·            Saat awal start, berhubung alternator belum berjalan, semua sumber energi untuk ketiga point di atas akan disuply dari battery (AKI).
Untuk bisa menjalankan mesin di awal start dibutuhkan dynamo starter.
Dinamo starter akan engage dan memutar mesin sampai alternator bisa memproduksi energi yang akan digunakan untuk men-charge AKI.
Setelah alternator bekerja dynamo starter akan disengage. Dan mesin sudah bekerja secara terus menerus dengan sumber energi dari AKI yang sudah di supply oleh alternator. Sehingga AKI tidak akan tekor meski mesin terus bekerja sampai bensin habis.
He… 3x.

 

System – system lain yang bekerja di mobil adalah sbb : 

  • Cooling system : Radiator. 
  • AC system
  • Power Steering
  • Gear Box convertion untuk mobil otomatis (Gear Box + Kampas kopling utk mobil manual)


Sekian dan demikian

Falaj Al Qabail, Sohar, Oman

27 Agustus 2020

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar